Penyebar CV Palsu Kiki MasterChef Indonesia 11 Terungkap, Ternyata Bukan Orang Jauh
/ 10

Penyebar CV Palsu Kiki MasterChef Indonesia 11 Terungkap, Ternyata Bukan Orang Jauh

Baru baru ini beredar CV (curriculum vitae) atau daftar riwayat hidup Kiki runner up MasterChef Indonesia (MCI) season 11. Bisa dipastikan CV yang disebarkan oleh akun X @evantan itu ternyata palsu.

AD 1170x150