Viral Video Kabut Asap Selimuti Uniska Banjarmasin Kampus : Akibat Kebakaran Lahan
Sebuah unggahan video yang memperlihatkan adanya kabut asap di kawasan kampus Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al Banjari, Banjarmasin, Kalimantan Selatan viral di media sosial.