/ 10 Taylor Swift Menang Banyak di MTV Video Music Awards 2023 Raih 9 Piala dari 11 Nominasi Taylor Swift mendominasi kemenangan di MTV Video Music Awards (VMA) 2023, membawa pulang total sembilan piala, pressassociation.com melaporkan.