Klub RANS Nusantara Milik Raffi Ahmad Degradasi dari Liga 1
/ 10

Klub RANS Nusantara Milik Raffi Ahmad Degradasi dari Liga 1

Klub milik pesohor Raffi Ahmad, RANS Nusantara, terdegradasi ke Liga 2 pada musim depan setelah menelan kekalahan 2 3 atas PSM Makassar pada laga terakhir Liga 1 2023/2024, Selasa (30/4).

AD 1170x150