Rafael Struick Terpilih Jadi Bintang Masa Depan Piala Asia U23 2024
Pemain Timnas Indonesia U23 Rafael Struick terpilih sebagai bintang muda masa depan di Piala Asia U23 2024. Penghargaan itu diterima melalui jajak pendapat atau vote dari para pendukung.