Pemerintah Segera Bagikan Rice Cooker Gratis Siapkan Anggaran Rp 347 Miliar
Pemerintah resmi bakal membagikan penanak nasi (rice cooker) secara gratis untuk masyarakat. Hal itu tertuang dalam Peraturan Menteri ESDM No. 11 tahun 2023 tentang Penyediaan Alat Memasak Berbasis Listrik (AML) ke Rumah Tangga.