Viral Begal di Deli Serdang Babak Belur Dihajar Warga Motor Dibakar
Video yang menunjukkan pelaku begal dimassa warga di Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), viral. Selain itu, motor pelaku juga dibakar oleh warga.